Sekolah di Kota Bandung Bisa Ikuti PTM 100 Persen dengan Syarat Para Siswa Sudah Divaksin
Bandung, BewaraJabar -- Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Bandung, Yana Mulyana menegaskan, sekolah boleh melaksanakan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) asalkan murid sudah divaksin. Hal tersebut sebagai salah satu upaya pemerintah ...


























































